Job Title
|
Staf Rapotivi (Kode: SR) |
Job Description | Rapotivi, aplikasi untuk mengadukan tayangan televisi tak sehat yang diinisiasi oleh Remotivi, saat ini membutuhkan Staf Media Sosial dan Verifikator Aduan.
Tugas dan tanggung jawab: o Mengelola konten media sosial (Facebook dan Twitter) o Melakukan riset sederhana untuk membuat kultweet o Mampu membuat desain visual sederhana untuk konten media sosial o Melakukan verifikasi aduan yang masuk ke Rapotivi o Jam kerja minimal 3 hari atau 21 jam per minggu di kantor Remotivi o Menjadi admin media sosial Rapotivi (FB dan Twitter) o Kontrak kerja 1 tahun PERSYARATAN UMUM: o Lulusan S1 atau mahasiswa tingkat akhir dari berbagai jurusan, o Terbuka untuk semua gender, o Difabilitas diterima dengan senang hati, sejauh tidak mengganggu pekerjaan, o Punya ketertarikan pada isu media, o Aktif di media sosial. INSTRUKSI MENGENAI APLIKASI: o Harap kirimkan surat lamaran dengan melampirkan CV (memuat akun media sosial, riwayat organiasasi, dsb), pengalaman mengelola media sosial (jika ada), serta contoh tulisan dan contoh desain yang pernah dikerjakan ke rapotivi@gmail.com, paling lambat 30 Juni 2016. o Cantumkan “SR_(nama Anda)” di kolom subject e-mail o Setiap e-mail yang masuk akan menerima konfirmasi kembali dari Rapotivi o Bagi yang memenuhi syarat akan diundang datang wawancara Remotivi berlokasi di Jl. Satria Raya No. 36, Kel. Jati, Kec. Pulo Gadung, Jakarta Timur |
Company Name | Remotivi |
Company Description | Remotivi adalah sebuah lembaga studi dan pemantauan media. Cakupan kerjanya meliputi penelitian, advokasi, dan penerbitan.
Dibentuk di Jakarta pada 2010, Remotivi merupakan bentuk inisiatif warga yang merespon praktik industri media pasca-Orde Baru yang semakin komersial dan mengabaikan tanggung jawab publiknya. |
Opening type | Part Time |
City | Jakarta |
Salary Range | Rp1,000,000 – Rp3,000,000 |
Application Deadline | 30-6-2016 |
APPLY NOW/LOGIN |
REGISTER FIRST |